Berita Forum
Presiden Minta Momentum Pertumbuhan Ekonomi Dimanfaatkan untuk Tingkatkan Ekspor
Presiden Joko Widodo siang ini menggelar rapat terbatas dengan jajaran terkait untuk membahas kebijakan ekonomi makro dan pokok-pokok kebijakan fiskal. "Saya minta momentum pertumbuhan ekonomi...
Presiden Lepas Ekspor Indonesia dengan Kapal Besar di Tanjung Priok
Presiden Joko Widodo melepas ekspor produk-produk Indonesia dengan kapal kontainer ukuran besar di Pelabuhan Tanjung Priok, Jakarta Utara, Selasa, 15 Mei 2018. Presiden tiba di Jakarta International...
Setelah Sumsel dan Sumut, Presiden Luncurkan Peremajaan Sawit Rakyat di Riau
Hari kedua berada di Provinsi Riau, Rabu 9 Mei 2018, Presiden Joko Widodo bertolak ke Kabupaten Rokan Hilir dengan menggunakan Helikopter Super Puma TNI AU melalui Pangkalan TNI AU Roesmin Nurjadin...
Indonesia-Tiongkok Promosikan Asian Games
Bhin Bhin, Atung, dan Kaka adalah tiga maskot hasil karya anak bangsa yang diusung Indonesia dalam Asian Games 2018. Ketiganya merupakan cerminan dari tiga energi atau kekuatan yang berbeda yang...
Enam Dari Sepuluh Milenial Indonesia Optimis dengan Masa Depannya. Apa Sebabnya
Good News From Indonesia (GNFI) menggelar diskusi bersama anak-anak muda dan mengeluarkan hasil survei terbaru mengenai optimisme anak-anak muda Indonesia. Hasilnya, 6 dari 10 anak-anak milenial...
Lawan Kritikan dan Sindiran dengan Jurnalisme Data
JAKARTA – Memasuki era Revolusi Industri 4.0, kemampuan pengolahan data menjadi sebuah hal penting yang harus dikembangkan bersama. Pengelolaan data yang kurang terukur kerap menyebabkan...
Presiden Tindaklanjuti Keluhan Pengemudi Truk Tentang Pungli
Persoalan pungutan liar (pungli) dan tindak premanisme di sepanjang jalur transportasi mendapatkan perhatian dari Presiden Joko Widodo. Selasa pagi, 8 Mei 2018, sebanyak kurang lebih 80 orang yang...
Presiden Jokowi: Kita Harapkan Tidak Hanya Sukses di Persiapan, tetapi Juga di Pelaksanaan dan Prestasi
Asian Games 2018 merupakan kesempatan emas sekaligus momentum terbaik bagi kita untuk mempromosikan Indonesia di mata dunia. Tahun ini, Indonesia dipercaya untuk menjadi tuan rumah bagi ajang...
Beri Semangat, Presiden Jokowi Kunjungi Atlet Pelatnas Berkuda
Presiden Joko Widodo memberi perhatian penuh bagi persiapan Indonesia guna menjadi tuan rumah penyelenggaraan Asian Games 2018. Di samping ambil bagian dalam upaya mempromosikan pesta multicabang...
Presiden Lantik Dubes RI untuk Afrika Selatan dan Anggota KPPU
Presiden Joko Widodo melantik dan mengambil sumpah calon Duta Besar Luar Biasa dan Berkuasa Penuh Republik Indonesia untuk Republik Afrika Selatan, merangkap Kerajaan Lesotho, Kerajaan Swaziland dan...
Presiden Ajak Industri Migas Jawab Tantangan Zaman
Presiden Joko Widodo mengajak para pelaku industri minyak dan gas (migas) untuk menjawab tantangan zaman. Salah satunya adalah dengan mengubah budaya dan reputasi industri serta bekerja bersama...
Hari Buruh di Jakarta Diramaikan dengan Pertandingan Sepakbola, Flashmob, dan Pertunjukan Marching Band
Jakarta, 1 Mei 2018Ribuan pekerja memenuhi bangku Stadion Sumantri Brojonegoro, Kuningan, Jakarta, untuk merayakan Hari Buruh Internasional atau lebih dikenal sebagai May Day, 1 Mei 2018. Selain itu,...
Presiden Jokowi Ingin IMT-GT Tingkatkan Kerja Sama Bidang Prioritas
Memasuki 25 tahun kerja sama antara Indonesia-Malaysia-Thailand Growth Triangle (IMT-GT), sejumlah capaian penting berhasil diraih ketiga negara. Mulai dari pertumbuhan IMT-GT pada tahun 2016 yang...
Presiden: Tebarkan Persaudaraan, Keteduhan Hati, dan Iman
Presiden Joko Widodo optimis Indonesia akan mampu meraih kemajuan dan kejayaan, meski untuk menjadi negara besar harus melewati tantangan-tantangan. Oleh karenanya, Presiden mengajak semua elemen...
Indonesia - Hong Kong Sepakat Tingkatkan Kerjasama Investasi dan Perdagangan
Presiden Joko Widodo menerima kunjungan kehormatan Kepala Eksekutif Wilayah Administratif Khusus Hong Kong, Carrie Lam Cheng Yuet-ngor di Istana Merdeka, Jakarta, Rabu siang, 25 April 2018. Selama...
Lembaga-lembaga PBB Puji Komitmen Indonesia Jalankan SDGs
Lembaga-lembaga di bawah naungan PBB memuji komitmen Indonesia dalam menjalankan Tujuan Pembangunan Berkelanjutan atau Sustainable Development Goals (SDGs). Hal itu terungkap dalam pertemuan beberapa...
Presiden: Pembangunan KJA Lepas Pantai Proses Transfer Ilmu dan Teknologi ke Nelayan
Presiden Joko Widodo meresmikan proyek keramba jaring apung (KJA) lepas pantai dalam kunjungan kerjanya ke Kabupaten Pangandaran, Jawa Barat. Peresmian itu dilaksanakan di Pelabuhan Pendaratan Ikan...
Bangun Rumah Bagi Nelayan, Presiden: Agar Kehidupan Mereka Lebih Baik
Sebelum meninggalkan Kabupaten Pangandaran untuk kembali ke Jakarta, Presiden Joko Widodo meninjau lokasi pembangunan rumah khusus nelayan di Desa Prapat, Kecamatan Pangandaran, Kabupaten...
Moeldoko-Hanif Luruskan Pandangan Keliru Soal Perpres TKA
JAKARTA – Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko berharap polemik terkait Peraturan Presiden No. 20/2018 tentang Penggunaan Tenaga Kerja Asing (TKA) tak diperpanjang. Pemerintah terus melakukan...
Pengembangan Bandara Jenderal Besar Soedirman Resmi Dimulai
Pengembangan Bandara Jenderal Besar Soedirman di Kabupaten Purbalingga, Jawa Tengah, resmi dimulai. Pengembangan bandara yang sebelumnya bernama Lanud Wirasaba tersebut diharapkan dapat memenuhi...






















